Lokakarya Jurnalistik Televisi untuk Pelajar Sekolah Menengah Atas Negeri 35 Jakarta
DOI:
https://doi.org/10.25008/massa.v3i1.219Keywords:
Jurnalistik, Berita Televisi, Berita TVAbstract
Penelitian ini menjabarkan mengenai kegiatan jurnalistik pada media televisi, mulai dari perencanaan, peliputan, penyuntingan, hingga berita tayang di televisi. Melalui sudut pandang seorang jurnlais tv, baik itu sebagai reporter tv maupun pembaca berita tv di studio. Tujuannya, agar para siswa memahami 1) proses adanya berita yang sampai pada khalayak, 2) perbedaan anatar berita dan informasi secara mendasar, 3) jenis berita, dan 4) kode etik jurnalistik. Melalui metode deskriptif kualitatif, dengan menerapkan beberapa langkah pada kegiatannya mulai dari 1) pemaparan materi yang selang dengan tanya jawab para siswa, 2) penjelasan contoh dari materi yang ada, hingga 3) praktik langsung bagi para siswa/i. Hasilnya para siswa/i mampu memahami proses berita dibuat, mampu memahami perbedaan berita dengan informasi lainnya, mengetahui jenis berita soft news dan hard news serta perbedaannya, dan mengetahui adanya kode etik yang mengikat bagi seorang jurnalis.
Kata Kunci: Jurnalistik, Jurnalis, Berita TV
Downloads
References
Haryanto, Al-Fandi. (2021). Pengantar Jurnalistik. Bildung.
Jamil, Jumrah, Pulukadang, dkk. (2023). Jurnalistik. CV. Azka Pustaka.
Mony, Husen. (2020). Bahasa Jurnalistik: Aplikasinya dalam Penulisan Karya Jurnalistik di Media Cetak, Televisi, dan Media Online. Penerbit Deepublish.
Suhandang, Kustadi. (2018). Pengantar Jurnalistik. Nuansa Cendekia.
Firmansyah, dkk. (2024). Implementasi Kode Etik Jurnalistik di Media Televisi Studi Deskriptif Penerapan Pasal 7 Tentang Hak Narasumber Di Metro TV. Journal on Education Volume 07, No. 01. https://www.jonedu.org/index.php/joe/article/download/7366/5896/
Fensi, Fabianus (2023). “Community Service: Counseling on "Citizen Journalism" as an Expression of Young People's Democratic Attitudes”. Jurnal Pengabdian dan Kewirausahaan. Vol7 No. 2. https://journal.ubm.ac.id/index.php/pengabdian-dan-kewirausahaan/article/view/4772/2762
Mingkid, Elfie. (2019). Peranan Jurnalis Media Televisi Dalam Proses Pemulihan Korban Bencana Alam Di Kota Palu (Studi Pada Palu TV). E-Journal UNSRAT. https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/actadiurnakomunikasi/article/download/25559/25211/52330
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Destri Sari Gunarti Gunarti

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


